MOTOR Plus-online.com - Helm pembalap Jason DiSalvo jadi inspirasi modifikasi Yamaha NMAX Turbo. Sejak kemunculannya, Yamaha NMAX “TURBO” sukses membawa warna baru di kelas skutik premium Indonesia.
GARUT60DETIK - Yamaha NMax, sebagai salah satu skutik premium, dikenal dengan desain elegan dan performa tangguh. Namun, bagi banyak penggunanya, tampilan standar belum cukup memuaskan. Untuk itu, ...